Postingan

Pupuk murah buatan sendiri

Berikut ini adalah cara sederhana dalam membuat pupuk organik cair kaya unsur Fospor secara mandiri yang bisa dikerjakan oleh siapa saja dan kapan saja. Bahan : Batang pisang             : 1 pohon Kotoran hewan            : 5 kg EM-4                          : 1/2 liter Gula / molases            : 1 kg Air                             : 30 liter Cara Membuat : Batang pisang dicacah halusCampurkan semua bahan dan aduk aduk sampai merataSemua bahan yang sudah dicampur dimasukkan ke dalam ember atau bak penampung dan ditutup rapat  selama 2 minggu. Perlu diingat bahwa proses fermentasi ini berlangsung secara anaerob artinya jangan sampai ada udara luar yang masuk ke dalam bahan bahan tersebut.Setelah dua minggu pupuk organik cair kaya unsur fosforsudah jadi dan sudah siap di aplikasikan pada tanaman.

BUMDES

Apa Itu BUMDES?? BUMDES adalah Lembaga Usaha Desa yang di kelola masyarakat dan Pemerintah Desa untuk memperkuat perekonomian Desa, dibentuk berdasar kebutuhan dan potensi Desa. Pengertian BUMDES Apa yang membedakan BUMDES dengan lembaga ekonomi komersial lainya yaitu: BUMDES dimiliki oleh Desa dan dikelola Bersama,sumber modal minimal dari Desa 51%  dan dan sisanya dari  masyarak melalui penyerataan modal (Saham atau andil). Operasionalisasinya menggunakan falsafah bisnis yang berakar dari budaya lokal Bidang usaha yang dijalankan berdasarkan pada potensi dan informasi pasar Keuntungan yang di peroleh di tunjukan untuk meningkatkan kesejaktraan anggota (Penyetara Modal ) dan masyarakat melalui kebijakan desa Difasilitasi oleh Pemerintah Propinisi,Pemerintah Kabupaten dan Pemerintahaan Desa. Operasionalisasi di kontrol secara bersama oleh BPD,Pemerintah Desa dan Anggota) BUMDes sebagai suatu lembaga ekonomi modal usahanya dibangun atas inisiatif masyarakat dan menganut asas m

Jenis Jenis Mutu Beton Berdasarkan Material Yang Di gunakan

Gambar
Macam macam jenis Beton dan material yang di gunakan Beton Kelas I Beton Kelas I atau yang di sebut pula BETON NOL ( B0 ) adalah jenis Beton non Struktural dengan ketebalan 5 hingga 7 cm. Pembuatan Beton jenis ini Tidaklah membutuhkan keahlian khusus, Kekuatan dari Beton I ini tidaklah di perhitungkan, umumnya Beton jenis Ini sering digunakan sebagai Llantai kerja dalam pekerjaan struktural pengecoran dengan kualitas minimal Mutu Beton K 225 keatas. ada dua jenis campuran beton Kelas Nol ini yaitu menggunakan Fly Ash dan non Fly Ash. Fly Ash adalah campuran khusus yang berfungsi agar hasil beton bisa lebih padat,tidak mudah retak serta kropos Harga beton yang menggunakan Fly Ash  juga tergolong murah bahkan lebih murah dari beton Non Fly Ash. Komposisi Material Mutu beton B0 ( tidak menggunakan koral atau split) ini adalah sebagai berikut: SEMEN 274 KG PASIR 1012 KG SPLIT / KERIKIL 0 KG AIR 215 LITER FLY ASH 0W/C RATIO 0.97  Beton K

Pemerintah Desa

Gambar
SUSUNAN ORGANISASI DAN TATA KERJA PEMERINTAH DESA DESA BUMI HARAPAN  KECAMATAN SEPAKU KABUPATEN PENAJAM PASER UTARA Kepala Desa bertugas menyelenggarakan Pemerintahan Desa, melaksanakan pembangunan, pembinaan kemasyarakatan, dan pemberdayaan masyarakat. Untuk melaksanakan tugas Kepala Desa memiliki fungsi-fungsi sebagai berikut: Menyelenggarakan Pemerintahan Desa, seperti tata praja Pemerintahan, penetapan peraturan di desa, pembinaan masalah pertanahan, pembinaan ketentraman dan ketertiban, melakukan upaya perlindungan masyarakat, administrasi kependudukan, dan penataan dan pengelolaan wilayah. Melaksanakan pembangunan, seperti pembangunan sarana prasarana perdesaan, dan pembangunan bidang pendidikan, kesehatan. Pembinaan kemasyarakatan, seperti pelaksanaan hak dan kewajiban masyarakat, partisipasi masyarakat, sosial budaya masyarakat, keagamaan, dan ketenagakerjaan. Pemberdayaan masyarakat, seperti tugas sosialisasi dan motivasi masyarakat di bidang budaya, e

Desa Bumi Harapan

Gambar
Desa Bumi Harapan adalah salah satu Desa di Kecamatan Sepaku Kabupaten Penajam Paser Utara Kalimantan Timur. letaknya yang strategis di jalur darat jalan utama trans kalimantan yang menghubungkan Kalimantan Timur dengan Kalimantan selatan. Jumlah penduduk Desa Bumi Harapan pada tahun 2019 ini,kurang lebih 1800 jiwa. sebagian mata pencaharian masyarakat Desa Bumi Harapan adalah sebagai petani,Nelayan,karyawan perusahaan,wiraswasta,dan beberapa sebagai PNS maupun Honorer. Di Desa Bumi Harapan Terdapat perusahaan Nasional yaitu PT. ITCI HUTANI MANUNGGAL ( IHM ) yang bergerak di bidang kayu Hutan Tanam Industri atau HTI dan PT.Agroindomas yang bergerak di bidang perkebunan kelapa sawit. Dengan adanya dua perusahaan tersebut,maka sebagian masyarakat usia produktif di Desa Bumi Harapan bisa terserap sebagai karyawan maupun sebagai pekerja harian lepas di PT.IHM maupun PT.Agroindomas.   Selain itu,di Desa Bumi Harapan juga mempunyai potensi yang sangat menjanjikan yaitu sektor Pertani